Sobat pasti herankan apa sih Slanderman itu, apakah benar-benar ada? untuk mencari jawaban dari pertanyaan tersebut, yuk kita simak..
Namun setelah kontes ini berakhir, ada sisi lain dari kontes tersebut dan membuat makhluk itu benar-benar nyata. Pada 10 Juni 2009 user bernamaSurge Victor telah memposting ke dalam thread dengan menambah dua foto dan memberikan sebuah penjelasan bahwa ada sesuatu yang mengintai anak-anak yang sedang bermain, dia menemukan foto ini di sebuah perpustakaan dimana ada sekelompok anak sedang study tour di hutan. Ada sesuatu yang mengintai anak-anak yang sedang bermain, sosok itu adalah slenderman.
Penjelasan dari Surge Victor yang disertai dengan dua buah foto tersebut menyatakan bahwa foto- foto itu telah di ambil pada hari di mana empat belas anak menghilang secara misterius. Kemudian dia menjelaskan lebih lanjut bahwa perpustakaan di mana foto itu ditemukan telah terbakar habis seminggu setelah foto-foto itu diambil, sungguh sangat aneh. Kedua foto itu adalah penampakan dari pria bertubuh tipis atau disebut dengan SlendermanMotivasi utama dari slenderman adalah untuk menculik dan membunuh anak-anak. Slenderman lebih suka secara diam-diam menguntit di tengah-tengah kabut di sekitar jalan dan lebih tepatnya di daerah berhutan sehingga ia dapat menyesuaikan tubuhnya dengan pepohonan. Namun, anak-anak bisa melihatnya ketika orang dewasa di sekitarnya tidak bisa melihatnya. Kabar lain juga mengatakan bahwa ke empat belas anak sebelum menghilang, mereka juga memiliki mimpi buruk tentang seorang pria bertubuh tipis.
Kabar ini pun cepat meluas. Setelah Slenderman ini terlihat di berbagai tempat oleh masyarakat. Ada beberapa anak-anak dan para remaja sering sekali melihat penampakanya diantara pepohonan dan semak belukar.
Apakah dengan adanya sebuah kontes grafis ini menjadikan kisah ini menjadi kenyataan? ataukah ini hanya sebuah karangan manusia semata? it's just a mystery, sampai saat ini sesosok pria ini masih menjadi misteri.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar